{"id":5992,"date":"2022-06-13T19:09:47","date_gmt":"2022-06-13T12:09:47","guid":{"rendered":"https:\/\/sunmedia.co.id\/?p=5992"},"modified":"2022-06-17T13:59:44","modified_gmt":"2022-06-17T06:59:44","slug":"apa-itu-bounce-rate-3-hal-yang-perlu-kamu-ketahui","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/sunmedia.co.id\/blog\/apa-itu-bounce-rate-3-hal-yang-perlu-kamu-ketahui\/","title":{"rendered":"Apa itu Bounce Rate? 3 Hal Yang Kamu Perlu Tahu!"},"content":{"rendered":"

Apakah anda sudah memiliki sebuah situs web untuk bisnis anda? Pernahkah ada bingung mengapa strategi pemasaran anda kurang berdampak walaupun lalu lintas website <\/em>anda masih tinggi?<\/p>\n

Jika iya, mungkin website <\/em>anda sedang menghadapi masalah bounce rate<\/em>, atau rasio pantulan. Bounce rate<\/em> adalah salah satu masalah yang sering terjadi dalam meningkatkan engagement <\/em>dalam sebuah strategi pemasaran digital.<\/p>\n

Bisnis anda mungkin saja bisa menjalankan sebuah marketing campaign <\/em>yang sukses dalam meningkatkan lalu lintas website anda. Tetapi tanpa strategi interaksi yang kuat, masalah seperti bounce rate<\/em> bisa saja membuat kampanye pemasaran tersebut gagal dalam menghasilkan pendapatan yang berdampak bagi bisnis anda.<\/p>\n

Jadi, apa itu bounce rate <\/em>? Bagaimanakah cara anda menyelesaikan masalah tersebut untuk meningkatkan interaksi dan pendapatan bagi bisnis anda?<\/p>\n

Baca lebih lanjut karena berikut adalah 3 hal yang anda perlu tahu tentang apa itu bounce rate<\/em>.<\/p>\n

Contents<\/p>